}

Rabu, 13 Januari 2016

PENGERTIAN KESEHATAN KERJA

  1. ·         Materi Pengertian dan objek pengawsan kesehatan kerja
o   menjelaskan pengertian-pengertian tentang
- Pengawasan Kesehatan Kerja
o   Pengertian pengwasan kesehatan kerja adalah serangkaian kegiatan pengawasan dari semua tindakan yang dilakukan oleh pegawai pengawas ketenagakerjaan atas pemenuhan pelaksanaan peraturan perundang-undangan atas objek pengawasan kesehatan kerja.
o   Pengertian kesehatan kerja menurut joint ILO/WHO komite tahun 1995 adalah promosi dan pemeliharaan derajat yang setinggi-tingginya dari kesehatan fisik, mental dan sosial dari pekerja pada semua pekerjaan pencegahan gangguan kesehatan pada pekerja yang disebabkan oleh kondisi kerjanya, perlindungan pekerja dari resiko akibat faktor-faktor yang mengganggu kesehatan, penempatan dan pemeliharaan pekerja dalam suatu lingkungan kerja yang sesuai dengan kemampuan fisik dan psikologisnya, dan sebagai kesimpulan penyesuaian pekerjaan kepada manusia dan setia manusia kepada pekerjaannya.
o   Objek pengawasan kesehatan kerja meliputi :
-  Pelayanan kesehatan kerja; sarana, tenaga, dan organisasi
-  Pemeriksaan kesehatan kerja
-  P3K, personil, kotak P3K, isi kotak P3K
-  Gizi kerja, kantin atau katering, pengelola makanan bagi tenaga kerja
-  ergonomi



Tidak ada komentar:

Posting Komentar